Lipstik Wardah Warna Pink Soft Cocok untuk Remaja

Lipstik mulai dulu memang sudah di produksi tujuannya untuk menghasilkan riasan make up yang sempurna dan tampilan yang cantik yang di sediakan untuk para wanita agar tampil maksimal.

Tapi dengan seiringnya waktu dan kondisi yang moderen ini lipstik mulai terus berkembang akhirnya lipstik bisa memproduksi berbagai macam lipstik yang lebih unggul dari pada make up yang lain.

Karena hal demikian kami akan membahas 1 Lipstik Wardah Warna Pink Soft saja baik dalam segi kelebihan, kekurangan sampai harganyapun. Dan simaklah berikut ini.

Wardah Matte Lipstik No.1 – Soft Pink

Sekali di oleskan lipstik ini mempunya warna pigment intens. Dan menghasilkan warna matte namun tetap lembut di kulit. Dengan berbagai kandungan ekstrak Olive Oil, Jojoba Oil, Shea Butter dapat meberikan kelembutan saat di aplikasikan.

Manfaat

1. Warnanya tetap intens satu kali di oleskan

2. Mengeluarkan hasil mattte tetapi tetap melembabkan

3. Melembabkan bibir sekaligus memberikan sentuhan yang lembut saat diaplikasikan karena mengandung ekstrak Jojoba Oil, Olive Oil, dan Shea Butter.

Kelebihan

Warna lipstick ini hanya cocok bagi pemilik bibir yang tidak jauh berbeda dengan warna asli bibir kamu. Karena ketika di aplikasikan kebibir walaupun satu kali oles saja warnaya seakan-akan tidak pudar di sebabkan kemiripin warna bibir kamu dangan lipstiknya he he he…

Menurut pendapat sebagian WANITA lipstik ini punya kekurangan. Keterangannya bisa kamu simak di bawah ini.

Kekurangan

Lipstik ini sangat tidak cocok bagi pemilik bibir hitam dan  warna kulit sawo matang karena ketika di aplikasikan ke bibir kayaknya agak mentah dan norak, apalagi bibir kamu itu tebal.

Warna pinknya emang sih terlihat menawan kelihatan di sticknya, tetapi ketika di oleskan kebibir warnanya itu berubah menjadi aneh, padahal lipstick dengan warnanya yang sama bisa coverage dengan dasar kulit bibir, jadi membutuhkan beberapa kali pengaplikasikan tidak mungkin cukup satu kali aja.

Lipstick matte wardah no 1 ini juga sebenarnya cukup oily untuk ukuran lipstick matte. pada tekstur lipstick matte wardah ini mirip creamy lipstick.

Tambahan lagi yang mengecewakan yaitu shinny-pearly-glitterynya yang kayaknya sih engga cocok untuk dipake buat keperluan sehari hari, berangakat ke kampus, ataupun hanya jalan jalan aja, soalnya meriah banget warnanya. Meskipun begitu teksturnya yang creamy lembut banget di bibir ini plus wangi juga.

Harga

Harganya lumayan murah hanya di bendrol Rp. 29.000 bisa kamu beli di toko mana saja atau bisa juga membeli di toko online seperti bukalapak tokopedia dan lain-lainya. Perlu di ingat harga lipstick ini bisa berubah sewaktu-waktu.

Itulah yang saya bisa sampaikan semoga artikel ini menjadi wawasan bagi pecinta lipstick yang tentunya penjelasan di atas pasti ada kekurangan, kelebihan apalagi kesalahan. Saya mohon maaf sebesar-besarnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *